Monday, February 12, 2018

Wine,winboox dan fungsinya


A. Pendahuluan

Kali ini saya akan membahas mengenai Wine dan Winbox, cara installasinya dan fungsi dari winbox tersebut.

1. Pengertian


Wine adalah sebuah proyek yang bertujuan untuk membuat agar sistem operasi bertipe unix dan X-Windows yang berjalan pada suatu komputer pribadi yang dapat menjalankan program khusuh untuk microfosoft windows.



Winbox adalah server yang digunakan untuk meremote sebuah server mikrotik kedalam mode GUI melalui operating system windows.
2. Latar Belakang
Untuk konfigurasi mikrotik os atau mikrotik routerboard lebih mudah menggunakan winbox di banding dengan yang mengkonfigurasi langsung lewat mode CLI (Command Line Interface). Hal ini karena menggunakan winbok dirasa lebih mudah dan simple dibanding melalui browser. Dan hasilnya pun juga lebih cepat.
3. Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan yaitu dapat mengetahui apa itu winbox, fungsi dan cara installnya.
4. Hasil yang didapatkan
Dapat memahami mengenai winbox

B. Alat dan Bahan

-         Komputer
-         koneksi internet

C. Uraian Kegiatan

Winbox adalah server yang digunakan untuk meremote sebuah server mikrotik kedalam mode GUI melalui operating system windows.
Dalam winbox juga memiliki fungsi.
Fungsi dari winbox ini banyak sekali. Winbox mudah di install mudah dipakai, ringan cepat dan tepat.
1. Setting mikrotik router dalam mode GUI
2. Setting bandwith jaringan internet
3. Membelokir sebuah website/situs
4. Mempercepat pekerjaan
5. Dan masih banyak yang lainnya.

Cara install Winbox :
1. Buka terminal
2. Lalu ketikkan : sudo apt-get-repository ppa:ubuntu-wine/ppa
    setelah itu diminta untuk memasukkan password


3.Lalu ketikkan : sudo apt-get update


5. Lalu ketikkan : sudo apt-get install wine


Setelah itu tunggu hingga proses installasi selesai.
Lalu download Winbox, jika sudah terdownload maka tinggal kita mengoperasikannya.

D. Kesimpulan

Winbox diperlukan untuk melakukan konfigurasi dalam mikrotik, di winbox pula memiliki beberapa fungsi seperti yang dijelaskan diatas.

E. Referensi

https://id.wikipedia.org

Mungkin ini yang bisa saya sampaikan. Terimakasihh..

Wassalamu'alaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh...