Tuesday, January 16, 2018

Bootstrap Dasar Part 4 : Grid

A.PENDAHULUAN
Hallo Teman..!! Apa kabar?? Bertemulagi dengan blog saya kali ini saya akan berbagi tentang kegiatan prakerin di blc telkom klaten
B.PENGERTIAN
 
Bootstrap merupkakan Framework CSS yang sedang Booming tahun 2015 ini, karena kemudahan penggunaannya dan yang secara otomatis telah mendukung RWD atau di kenal dengan Responsive Web Design. Grid System merupakan teknik pembuatan Layout, pada framework CSS Bootstrap Grid di bagi 12.
Grid adalah struktur dua dimensi yang terdiri dari sumbu horisontal dan sumbu vertikal , sehingga akan tersusun kolom dan baris . system drid ini pada awalnya digunakan dalam duni desain percetakan .


C.LATAR BELAKANG
 belajar bootstrap

D.MAKSUD DAN TUJUAN
 
ingin memahami tentang grid di bootsrap

E.ALAT DAN BAHAN

laptop/pc
koneksi internet
text editor

F.WAKTU YANG DIPERLUKAN 

-

G.PEMBAHASAN
 

Sistem Grid Bootstrap

Sistem grid Bootstrap memungkinkan hingga 12 kolom di seluruh halaman. Jika Anda tidak ingin menggunakan semua 12 kolom secara terpisah, Anda dapat mengelompokkan kolom bersama-sama untuk membuat kolom yang lebih luas:




Kelas kisi

Sistem grid Bootstrap memiliki empat kelas:
  • xs (untuk ponsel - layar kurang dari 768px lebar)
  • sm (untuk layar tablet sama dengan atau lebih besar dari 768px)
  • md (untuk laptop kecil - layar berukuran sama dengan atau lebih besar dari lebar 992 piksel)
  • lg (untuk laptop dan desktop - layar sama dengan atau lebih besar dari lebar 1200px)
Kelas di atas dapat dikombinasikan untuk menciptakan layout yang lebih dinamis dan fleksibel.
dan ini hasil dari grid yg sudah saya buat sendiri





H.HASIL YANG DIDAPAT
 
memahami tentang sytem grid di bootstrap

I.PENUTUP
 
sekian yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat..!!

J.REFERENSI
  BLC-TELKOM KLATEN